ONLINE TRAINING CONSTRUCTION COST ESTIMATING AND COST CONTROL
ONLINE TRAINING CONSTRUCTION COST ESTIMATING AND COST CONTROL
DESKRIPSI
Dalam dunia konstruksi, estimasi biaya dan pengendalian biaya proyek menjadi kunci keberhasilan dalam menjaga anggaran tetap sesuai perencanaan. Kesalahan kecil dalam perhitungan dapat berdampak besar pada jadwal, kualitas, hingga profitabilitas proyek. Online Training Construction Cost Estimating and Cost Control ini dirancang untuk membekali peserta dengan metode perhitungan biaya yang akurat, teknik monitoring biaya secara berkelanjutan, serta strategi pengendalian anggaran yang efektif agar proyek berjalan efisien, tepat waktu, dan sesuai target biaya.
Pelatihan ini membahas mengenai estimasi biaya konstruksi dan tidak tuntas jika dipelajari dalam hitungan jam. Oleh karena itu, diperlukan waktu tersendiri dan bimbingan yang profesional.
MATERI
- Sesi 1
- Gambaran Umum Estimasi dan Pengendalian Biaya Konstruksi
- Pengenalan Estimasi Biaya dan Kontrol Anggaran
- Pemahaman Desain dalam Industri Konstruksi
- Jenis-jenis Estimasi Biaya
- Teknik Quantity Take-Off dan Pengukuran
- Sesi 2
- Penetapan Harga
- Penyusunan Estimasi Biaya
- Proses Pengadaan
- Estimasi Biaya Pasca-Kontrak dalam Proyek
- Sesi 3
- Metode Pengendalian Biaya Konstruksi
- Penerapan Earned Value Method (EVM)
- Tahap Penyelesaian Proyek (Close Out)
- Penerapan Estimasi Biaya dalam Praktik
- Sesi 4
- Arus Kas Proyek
- Perkembangan Teknologi dalam Estimasi dan Pengendalian Biaya
- Sesi 5
- Estimasi Biaya Program
- Penerapan Lean dalam Pengendalian Biaya
SIAPA YANG DAPAT MENGIKUTI TRAINING INI?
- Estimator Proyek Konstruksi
- Manajer Proyek
- Engineer Perencanaan
- Supervisor Konstruksi
- Staf Anggaran Proyek konstruksi
TRAINER PADA TRAINING INI
Instruktur yang berpengalaman dalam bidang pengendalian biaya konstruksi akan mengisi pelatihan estimasi dan pengendalian biaya proyek konstruksi.
JADWAL PELATIHAN 2026
- BATCH 1 : 05-06 Januari 2026 | 19-20 Januari 2026
- BATCH 2 : 02-03 Februari 2026 | 18-19 Februari 2026
- BATCH 3 : 09-10 Maret 2026 | 25-26 Maret 2026
- BATCH 4 : 06-07 April 2026 | 27 – 28 April 2026
- BATCH 5 : 04-05 Mei 2026 | 18-19 Mei 2026
- BATCH 6 : 08-09 Juni 2026 | 22-23 Juni 2026
- BATCH 7 : 06-07 Juli 2026 | 20-21 Juli 2026
- BATCH 8 : 03-04 Agustus 2026 | 19-20 Agustus 2026
- BATCH 9 : 07-08 September 2026 | 21-22 September 2026
- BATCH 10 : 05-06 Oktober 2026 | 19-20 Oktober 2026
- BATCH 11 : 02-03 November 2026 | 16-17 November 2026
- BATCH 12 : 07-08 Desember 2026 | 14-15 Desember 2026
Calon peserta dapat menyesuaikan jadwal tersebut sesuai dengan kebutuhan
Upgrade diri Anda dengan mengikuti pelatihan bersama kami, berkembang bersama NISBI Indonesia!
LOKASI
Pelatihan ini sudah pernah diadakan di Jakarta dan Yogyakarta. Kami juga bisa menyelenggarakan di kota lain, antara lain :
- Bandung
- Bali
- Lombok
- Makassar
INVESTASI
Investasi pelatihan tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
BENEFIT
- Module / Handout
- FREE Flashdisk
- FREE Bag or bagpack (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2x Coffee Break & 1 Lunch
- FREE Souvenir Exclusive


