Training Need Analysis Kearsipan bertujuan untuk membantu organisasi dalam mengidentifikasi kebutuhan pelatihan yang relevan di bidang pengelolaan arsip. Dengan analisis kebutuhan pelatihan yang tepat, instansi dapat memastikan bahwa staf kearsipan memiliki kompetensi yang sesuai untuk mendukung efektivitas tata kelola dokumen, kepatuhan regulasi, serta efisiensi kerja. Pelatihan ini memberikan pemahaman tentang metode TNA, teknik pengumpulan data, hingga penerapannya dalam merancang program pengembangan kompetensi kearsipan yang terarah dan berkelanjutan, sehingga mendukung terciptanya sistem kearsipan yang lebih modern dan profesional.
TRAINING MANAJEMEN ADMINISTRASI PERKANTORAN MODERN
DESKRIPSI
Dalam era bisnis modern, manajemen administrasi perkantoran tidak lagi sekadar berfokus pada pencatatan dan dokumentasi, melainkan juga pada efisiensi, produktivitas, dan penggunaan teknologi pendukung. Kesalahan kecil dalam pengelolaan administrasi dapat berdampak besar pada kelancaran operasional perusahaan. Training manajemen administrasi perkantoran modern ini dirancang untuk membekali peserta dengan keterampilan praktis dan pengetahuan strategis mengenai tata kelola administrasi, penggunaan sistem digital, serta penerapan standar profesional agar mampu menciptakan lingkungan kerja yang tertata, efektif, dan mendukung pencapaian tujuan organisasi.
Pengelolaan arsip yang baik merupakan kunci dalam menjaga kelancaran alur informasi, keamanan data, dan efisiensi kerja di setiap organisasi. Banyak perusahaan menghadapi kendala akibat penyimpanan arsip yang tidak tertata, seperti kehilangan dokumen penting, duplikasi data, hingga risiko kebocoran informasi. Training kearsipan ini dirancang untuk memberikan pemahaman tentang prinsip dasar, teknik modern, serta pemanfaatan teknologi dalam pengelolaan arsip agar lebih rapi, aman, dan mudah diakses. Dengan keterampilan ini, peserta akan mampu mendukung efektivitas administrasi dan meningkatkan profesionalisme di lingkungan kerja.
Manajemen arsip yang profesional menjadi fondasi penting dalam menjaga keteraturan informasi, mendukung pengambilan keputusan, serta melindungi dokumen dari risiko kehilangan maupun kerusakan. Banyak organisasi menghadapi tantangan dalam pengelolaan arsip karena metode penyimpanan yang kurang sistematis dan belum memanfaatkan teknologi digital secara optimal. Training manajemen arsip ini dirancang untuk membekali peserta dengan keterampilan dalam pengelolaan arsip fisik maupun elektronik, teknik klasifikasi, penyimpanan, hingga retensi dokumen, sehingga tercipta sistem kearsipan yang efektif, efisien, dan sesuai standar organisasi modern.
Pelatihan Merger dan Akuisisi ini dirancang untuk memberikan peserta keterampilan dalam memahami dan mengelola proses merger serta akuisisi, yang semakin penting dalam strategi ekspansi dan pengembangan perusahaan. Dengan meningkatnya aktivitas bisnis global, keterampilan ini sangat penting bagi para profesional yang terlibat dalam keputusan strategis di perusahaan.
Pengertian Merger dan Akuisisi
Merger dan akuisisi (M&A) adalah strategi bisnis yang digunakan untuk memperluas, mengakuisisi, atau menggabungkan sumber daya serta kekuatan perusahaan. Merger mengacu pada penggabungan dua perusahaan menjadi satu entitas baru, sedangkan akuisisi melibatkan pembelian satu perusahaan oleh perusahaan lain untuk meningkatkan portofolio dan kekuatan pasar.
Tujuan Pelatihan
Pelatihan ini bertujuan untuk:
Memperkenalkan peserta pada dasar-dasar merger dan akuisisi.
Menyediakan pemahaman tentang tahapan dan proses M&A.
Meningkatkan kemampuan peserta dalam menganalisis valuasi perusahaan.
Membekali peserta dengan keterampilan dalam merancang dan menegosiasikan kesepakatan M&A.
Memberikan wawasan tentang pengelolaan integrasi pasca-merger.
Pelaksanaan Pelatihan
Pelatihan berlangsung secara daring melalui Zoom pada tanggal 14 dan 15 November 2024. Dalam kesempatan ini, pelatihan diselenggarakan oleh Nisbi Indonesia dan diikuti oleh dua peserta yang aktif terlibat dalam diskusi serta tanya jawab seputar proses dan tantangan dalam merger dan akuisisi.
Materi Pelatihan
Materi yang disampaikan dalam pelatihan ini mencakup:
Pengantar Merger dan Akuisisi – Definisi dan peran penting M&A dalam strategi bisnis.
Proses M&A – Tahapan yang terlibat dalam merger dan akuisisi.
Analisis Valuasi Perusahaan – Teknik-teknik untuk menilai nilai perusahaan target.
Negosiasi M&A – Strategi dan taktik dalam merundingkan kesepakatan.
Integrasi Pasca-M&A – Tantangan dan strategi untuk menyatukan dua perusahaan.
Studi Kasus – Pembahasan kasus nyata terkait merger dan akuisisi.
Tanya Jawab dan Diskusi – Sesi interaktif untuk berbagi pengalaman dan pengetahuan.
Kesimpulan
Pelatihan ini memberikan peserta dasar yang kuat dalam memahami dan mengelola proses merger dan akuisisi. Keterampilan ini penting untuk memastikan kesuksesan strategi M&A dan pengembangan bisnis yang berkelanjutan. Pelatihan ini sangat direkomendasikan bagi individu yang terlibat dalam keputusan strategis perusahaan.
Apabila perusahaan Anda membutuhkan pelatihan untuk meningkatkan kompetensi tim Anda, silakan hubungi kami melalui WA +62 821-3494-3084 (Pitaloka).
Mulailah dengan menentukan nilai-nilai inti yang akan menjadi landasan budaya perusahaan. Contoh: Nilai seperti integritas, kolaborasi, inovasi, dan pelayanan pelanggan bisa menjadi dasar budaya perusahaan.
Komunikasikan Misi Dan Visi Perusahaan
Pastikan semua karyawan memahami dan mendukung misi serta visi perusahaan
Kepemimpinan Yang Menjadi Contoh
Pimpinan perusahaan harus menjadi contoh nyata dari budaya yang ingin dibangun.
Berikan Penghargaan Dan Pengakuan
Memberikan penghargaan bagi karyawan yang layak dan tepat
Terapkan Pelatihan Dan Pengembangan Berkelanjutan
Mengadakan workshop secara berkala untuk mengembangkan keterampilan yang mendukung budaya kerja kolaboratif.
Menjadi Leaders Yang In Control Terhadap Proses Kerja Bawahan
Membangun hubungan kerja yang profesional antara atasan dan bawahan
Setiap Anggota Tim Harus Dievaluasi
Berikan Target atau Tenggat Waktu, berikan ekspektasi
Mengontrol proses kerja dan hasil kerja bawahan
Tanyakan Kendala Secara Personal, dukungan emosional, temukan solusinya
Lakukan Evaluasi Secara terjadwal dan tidak terjadwal
Bawahan Yang Bermasalah Biasanya Kurang Dalam Sebagian Hal Ini:
A: ATTITUDE (Sikap/karakter),
K: KNOWLEDGE (Pengetahuan),
P: PASSION (Semangat),
I : INTENTION (Keinginan)
Acara Training Branch Manager 13 peserta yang mengikuti serangkaian acara.
Pelatihan Branch Manager dilakukan 2 hari, yaitu pada hari Senin dan Selasa tanggal 23 dan 24 September 2024 dimulai pukul 09.00 WIB. Pelatihan Branch Manager dilaksanakan di Ruang Meeting lantai 2 dihari pertama dan lantai 5 dihari kedua PT Himalaya Everest Jaya, Jl. Raya Daan Mogot Jl. Pesing Poglar Km.10 No.151, RT.6/RW.5, Kedaung Kali Angke, Kecamatan Cengkareng, Kota Jakarta Barat.
Acara hari pertama, Pelatihan Branch Manager berjalan dengan baik dan lancar, pembukaan dilakukan oleh pihak dari perusahaan berlangsung dengan tenang dan lancar. Training diawali dengan berdoa terlebih dahulu, kemudian dimulai dengan pre-test dari Instruktur kemudian dilanjutkan materi yang dijelaskan oleh Instruktur. Pelatihan berjalan dengan lancar dan penuh antusias. Selama pelatihan peserta aktif berdiskusi terkait pengalaman dan hal-hal yang terjadi di perusahaan PT Himalaya Everest Jaya. Kemudian dilanjutkan diskusi pukul 15.00-16.40 WIB yang dibimbing oleh Instruktur. Training hari pertama selesai dengan tertib pada pukul 16.40 WIB.
Hari Kedua Training dimulai jam 09.00 WIB, training masih di lokasi yang sama yaitu di di Ruang Meeting lantai 2 PT Himalaya Everest Jaya, Jl. Raya Daan Mogot Jl. Pesing Poglar Km.10 No.151, RT.6/RW.5, Kedaung Kali Angke, Kecamatan Cengkareng, Kota Jakarta Barat. Pelatihan hari kedua dimulai dengan berdoa terlebih dahulu oleh CS, kemudian dilanjutkan dengan instruktur. Hari kedua training dilanjutkan dengan materi Branch Manager, kemudian dilanjutkan dengan sesi diskusi serta post test. Hari kedua lebih banyak diskusi dan role play untuk para peserta.
Diakhir training peserta mengisi form evaluasi yang telah disiapkan oleh Nisbi Indonesia Training dan Consultant melalui Link google form, kemudian dilanjutkan pembagian sertifikat dan ditutup dengan foto bersama. Traning hari kedua selesai jam 16.30 WIB dengan lancar dan tertib, ditutup dengan doa dipandu oleh CS.
Mengaplikasikan Visi Dan Misi Perusahaan/Organisasi
VISION : To be leading engineering and trading company, providing Total Industrial Solution with the highest standard in quality and customer satisfaction
MISSION : Expanding our network with quality consistent
Provide our best product and services, effective and on time delivery.
Giving value-added solution that will optimize customer satisfaction
Dengan demikian, jika Anda terlibat dalam Training Branch Manager pertimbangkan untuk mengikuti pelatihan yang relevan. Hal ini akan membantu Anda dan organisasi Anda dalam menghindari masalah yang berpotensi mahal dan berbahaya. Apabila perusahaan Anda membutuhkan pelatihan Branch Manager untuk menambah wawasan karyawan Anda silahkan menghubungi marketing training kami melalui WA 0821-3494-3084 atau nomor telepon berikut (0274) 2874647.
Testimoni Bu Celeste
Peserta sangat terbantu adanya Pelatihan Branch Manager dan sangat antusias mengikuti training.
Pelatihan atau Training Fuel Handling & Operation Management merupakan program pelatihan yang dirancang untuk memberikan pemahaman mendalam mengenai manajemen operasional dan penanganan bahan bakar di berbagai industri, khususnya sektor energi dan manufaktur. Dalam pelatihan ini, para peserta akan mempelajari metode terbaik untuk menangani, menyimpan, dan mengelola bahan bakar secara efisien, aman, dan berkelanjutan guna mendukung kinerja operasional yang optimal. Mengingat pentingnya bahan bakar sebagai sumber energi utama dalam banyak operasi industri, pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dalam memastikan bahwa bahan bakar dikelola dengan tepat, meminimalkan risiko, dan mengoptimalkan biaya operasional.
Pengertian Fuel Handling & Operation Management
Fuel Handling & Operation Management adalah proses pengelolaan menyeluruh yang mencakup penanganan, penyimpanan, pengangkutan, serta distribusi bahan bakar dalam suatu industri. Proses ini melibatkan berbagai kegiatan operasional yang bertujuan untuk memastikan bahwa bahan bakar, sebagai sumber energi penting, dikelola secara aman, efisien, dan sesuai dengan standar regulasi yang berlaku. Manajemen ini mencakup pengaturan mulai dari penerimaan bahan bakar, penyimpanan di fasilitas yang aman, hingga pengiriman ke unit pengguna, dengan fokus pada optimalisasi kinerja operasional, pengendalian biaya, serta mitigasi risiko lingkungan dan keselamatan.
Masalah utama
mencakup berbagai tantangan yang sering dihadapi dalam operasional penanganan bahan bakar. Salah satu isu terpenting adalah keselamatan, di mana kesalahan dalam penanganan bahan bakar dapat menyebabkan risiko serius seperti kebakaran, ledakan, atau pencemaran lingkungan yang merugikan. Selain itu, efisiensi operasional juga menjadi masalah krusial, karena pengelolaan bahan bakar yang tidak optimal dapat meningkatkan biaya operasional dan mengurangi produktivitas secara keseluruhan. Penyimpanan dan distribusi bahan bakar juga sering kali menghadapi kendala, seperti kerugian finansial akibat kebocoran atau kontaminasi. Kepatuhan terhadap regulasi dan standar industri menjadi tantangan tersendiri, di mana perusahaan harus memastikan bahwa semua prosedur penanganan bahan bakar sesuai dengan peraturan yang berlaku, guna menghindari sanksi hukum serta menjaga keamanan lingkungan dan pekerja.
Pemahaman yang kuat tentang Fuel Handling & Operation Management
adalah kunci untuk mengatasi masalah diatas. Inilah mengapa pelatihan Fuel Handling & Operation Management sangat penting. Pelatihan ini memberikan wawasan terkait prosedur standar dalam penanganan bahan bakar, teknik pengelolaan yang efisien, serta pengetahuan tentang teknologi terbaru yang digunakan untuk operasi bahan bakar. Selain itu, peserta akan memperoleh pemahaman mendalam mengenai pentingnya keselamatan kerja, pencegahan risiko, dan strategi untuk meminimalkan dampak lingkungan dari penanganan bahan bakar. Pemahaman akan regulasi dan standar industri terkait juga menjadi fokus utama pelatihan ini.
Berlangsung selama 2 (dua) hari sejak tanggal 17 dan 18 September 2024 yang pada kesempatan kali ini diikuti oleh lima peserta. Bekerjasama dengan Nisbi Indonesia Training, pelatihan berjalan dengan lancar dan penuh antusias. Selama pelatihan peserta aktif bertanya dan berdiskusi terkait dengan hal-hal yang diketahui dan pengalamannya selama ini.
Materi yang dijelaskan dalam Training Fuel Handling & Operation Management mencakup berbagai aspek penting terkait penanganan dan pengelolaan bahan bakar. Peserta memulainya dengan memahami prinsip dasar penanganan bahan bakar, termasuk karakteristik bahan bakar dan proses operasionalnya.
Kemudian, pelatihan berfokus pada keselamatan dan pencegahan risiko, di mana peserta akan belajar teknik untuk mengelola risiko kecelakaan, mengantisipasi bahaya, serta prosedur tanggap darurat. Materi lain yang tak kalah penting adalah penggunaan teknologi modern dalam penyimpanan bahan bakar, seperti sistem pemantauan dan pengendalian untuk menjaga keamanan dan efisiensi.
Selain itu, peserta mempelajari strategi untuk meningkatkan efisiensi operasional dan mengoptimalkan penggunaan bahan bakar guna menghemat biaya. Pemahaman tentang regulasi dan standar industri juga menjadi topik utama, agar peserta mampu memastikan operasional mereka mematuhi peraturan yang berlaku. Materi pelatihan juga mencakup pemeliharaan peralatan yang digunakan dalam penanganan bahan bakar, serta studi kasus dan simulasi yang memberikan pengalaman praktis dalam menangani tantangan nyata di lapangan.
Dengan demikian, jika Anda ingin memahami mengenai Fuel Handling & Operation Management dengan lebih baik, pertimbangkan untuk mengikuti pelatihan yang relevan. Hal ini akan membantu Anda dan organisasi Anda dalam menghindari masalah terutama terkait dengan pengoperasian Fuel Handling jika tidak dipahami dengan baik dan benar.
Apabila perusahaan Anda membutuhkan pelatihan Fuel Handling & Operation Management untuk menambah wawasan karyawan silahkan hubungi marketing training kami melalui WA +62 821 3494 3084 (AYU) atau nomor telepon berikut 0274-2874647 (Office Hour).
TRAINING ONLINE ELECTRONIC FILING MANAGEMENT SYSTEM ISO 15489
DESKRIPSI
Training online tentang Electronic Filing Management System (EFMS) sesuai dengan ISO 15489 menawarkan pemahaman mendalam tentang bagaimana mengelola dokumen dan arsip secara elektronik dengan efisien dan sesuai standar internasional. Salah satu fakta menarik adalah bahwa ISO 15489 memberikan pedoman terperinci mengenai prinsip-prinsip manajemen arsip, termasuk kebijakan dan prosedur yang harus diterapkan untuk memastikan integritas, aksesibilitas, dan keamanan informasi. Melalui pelatihan ini, peserta dapat belajar bagaimana mengintegrasikan teknologi dalam manajemen arsip untuk meningkatkan produktivitas organisasi, mengurangi risiko kehilangan data, dan mematuhi peraturan regulasi terkait.